“Ini menjadi pemacu semangat untuk lebih meningkatkan kinerja dalam pengelolaan anggaran DAK TA. 2022,” ungkapnya.
Ia berharap prestasi tersebut bisa dipertahankan.
“Harapan saya prestasi ini dapat dipertahankan karena dengan penyerapan anggaran DAK fisik akan memberikan manfaat besar bagi daerah terkhusus bagi percepatan pembangunan di Muna Barat dan pada akhirnya akan memberikan multi player effect bagi peningkatan pendapatan masyarakat dan perbaikan ekonomi daerah,” pungkasnya.(PO4)