Dikbud Baubau Ingin Warisan Nenek Moyang Mendapatkan HKI

  • Bagikan
La Ode Aswad
La Ode Aswad

“Jadi, banyak ekspresi budaya yang bisa kita usulkan untuk mendapatkan hak kekayaan intelektual. Kita juga persilakan kepada semua pihak termasuk teman-teman untuk memberi masukan apa-apa saja ekspresi budaya yang belum sempat kami catat,” ujarnya.

HAKI ini, kata mantan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Baubau ini, bertujuan untuk mendapatkan pengakuan hak cipta dan menghindari klaim pihak lain. Selain itu, memberikan manfaat ekonomi kepada pemiliknya.

“Misalnya, ada lagu khas daerah yang diciptakan anak-anak Buton di sini dsn dinyanyikan orang lain di luar, tapi penciptanya tidak dapat manfaat apa-apa. Makanya, kami siap fasilitasi penerima manfaat hak kekayaan intelektual itu,” ujar Aswad.(exa)

  • Bagikan

Exit mobile version